Ayo Kejar Cita Cita

Lagu ini diciptakan oleh Cholil, vokalis dari band Efek Rumah Kaca ketika sedang mengajar didepan kelas ketika Hari Inspirasi. Verse lirik ditambahkan oleh Agung Hikmat dan dinyanyikan pertama kali ketika acara Refleksi Hari Inspirasi yang pertama, Minggu 29 April 2012 kemarin.

Sepertinya semua orang menemukan inspirasi di acara ini. Anyway, maaf kalau videonya kualitas sedikit kurang bagus dan juga aku tidak bisa menahan untuk ikut bernyanyi ketika merekam penampilan mereka berdua.

Enjoy

Ayo Kejar Cita-Cita
Lirik & aransemen : Cholil ERK & Agung Hikmat

 Ayo kejar cita-cita
Semua kejar cita-cita
Setinggi angkasa yang luas terbuka
Ayo kejar cita-cita
 Matahari pagi bangun menyilaukan mata
Aku jelang hari ini dengan suka cita
Berlari-lari berteriak menyambut asa
Hanya dengan cinta dan semangat aku bisa 
 
Tak cukup ilmu pasti untuk menggapai bintang
Inspirasi imajinasi sbagai penerang
Aku tau tak mudah kejar tingginya cita
Tapi dengan cinta dan semangat aku bisa
Nantikan berita tentang Kelas Inspirasi berikutnya di blog ini.  Kamu juga bisa mengadakan kelas inspirasi versi yang lain di kota kamu, shot me an email and we can have discussion.
Selamat menginspirasi!

3 thoughts on “Ayo Kejar Cita Cita

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.